Kapten Philip Mark Mahrtens Bebas dari Penyanderaan KKB Papua dalam Kondisi Baik
Acehvoice.net - Banda Aceh, Kapten Philip Mark Mahrtens, pilot Susi Air, berhasil dibebaskan dari penyanderaan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua. Informasi ini disampaikan oleh Kepala Satgas Humas Operasi Damai Cartenz ...